Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto gelar inspeksi mendadak (Sidak) kesiapan Rumah Sakit Lapangan (Rumkitlap) untuk tempat isolasi pasien Covid 19 di Rumah Sakit Angkatan Udara (RSAU) dr Esnawan Antariksa Halim Perdanakusuma Jakarta Timur, Rabu (7/7/2021). Pada peninjauan tersebut Marsekal Hadi berdialog dengan Kepala RSAU dr Esnawan Antariksa Kolonel Kes dr Mukti Arja Berlian. Hadi…
Tag: pasien covid-19
VIRAL Pedagang Nekat Jualan di Lokasi Isolasi Pasien Covid-19: Diusir Berkali-kali, Tapi Ndak Mempan
Terkait viralnya foto pedagang nekat jualan di lokasi pasien Covid 19, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sintang, Harysinto Linoh angkat bicara. Ia menegaskan pihaknya sudah berkali kali menegur pedagang keliling tersebut. Bahkan, sampai diambil tindakan tegas berupa pengusiran. "Sudah kami tegur berkali kali, tapi ndak mempan. Kami sampai usir, pergi sebentar, setengah jam datang lagi," sesal…